Halo teman-teman, pada penjelasan sebelumnya kita sudah membahas mengenai integral fungsi rasional linier. Kali ini kita akan membahas tentang Integral Fungi Rasional Kuadrat . Sebelum masuk ke contoh soal kita harus mengetahui dulu penjelsan tentang integral fungsi rasional kuadrat yang dimana selain dalam bentuk penyebut integran di nytakan dalam bentuk faktor linier berbeda dan berulang, dapat juga difaktorkan dalam kombinasi linier dan kuadrat. Artinya penyebut dapat difaktorkan dalam bentuk kombinasi linier dengsn kuadrat atau kuadrat dengan kuadrat. Dalam memfaktorkan penyebut suatu pecahan kemungkinan ada faktor kuadrat, misalnya yang tidak dapat lagi diuraikan menjadi faktor-faktor linier tanpa mengenalkan bilangan kompleks Contoh Soal! 1. Faktor kuadrat tunggal Jabarkan pecahan berikut menjadi jumlah pecahan parsial kemudian tentukan integralnya Untuk menentukan konstanta A, B, dan C kita kalikan ruas kiri dan ruas kanan denga sehingga kita memperoleh Apabila...